Dari alter ego. Kepribadian, karakter, atau identitas kedua dari seseorang.
Di media sosial, istilah “alter” biasanya digunakan untuk merujuk ke karakter, profil, atau akun yang sifatnya “peran”.
Misalnya saja, jika setiap orang punya identitas atau kepribadian yang asli di dunia nyata, maka ada beberapa orang yang memiliki atau membuat identitas rahasia atau identitas alternatif di media sosial di mana ia bisa bertindak atau melakukan sesuatu sesuai dengan yang diinginkannya.